Lebaran

Selasa, Tiket KA Lebaran 2019 Sudah Bisa Dipesan

Dibaca : 488

Selain itu, Edi berharap bagi penumpang yang telah mendapatkan kode bayar agar segera melakukan pembayaran dalam waktu 60 menit, karena jika tidak maka tiket yang ia pesan akan terjual kembali.

“KAI juga mewanti-wanti kepada masyarakat agar membeli tiket lebaran di channel resmi KAI atau mitra resmi yang telah bekerjasama dengan KAI, tujuannya untuk menghindari penipuan atau biaya jasa yang tidak wajar,” pesan Edi.

Edi berharap masyarakat dapat menjadikan kereta api sebagai moda transportasi pilihannya pada Angkutan Lebaran tahun ini.

Halaman : 1 2 3

Baca Juga :

Berani Komen Itu Baik
To Top