Nasional

Kepala BNPB dan Panglima TNI Tinjau Kebakaran Hutan di Riau

Dibaca : 575

Ia pun berharap agar bantuan personel darat dapat ditambah mengingat cakupan karhutla di Riau meluas.

Selain itu beliau juga mengajak agar kekuatan tidak hanya dari pemerintah saja, melainkan dari korporasi dan masyarakat.

Ia pun dengan tegas akan mengambil langkah tindak lanjut secara nyata terhadap pihak yang terbukti melanggar dan membakar hutan untuk kepentingan korporasi dengan mencabut izin perusahaannya. Seluruh bupati dan walikota yang hadir diminta untuk mendukung keputusan itu dan dapat dilaksanakan dengan baik.

“Kepada bupati dan walikota, Saya mengharap bahwa semua perusahaan harus ada izin dari bupati, dan apabila ada yg melanggar saya minta agar dibekukan,” tegas Syamsuar.

Usai melakukan analisis dan evaluasi serta rakor karhutla tersebut, Panglima TNI dan Kepala BNPB akan melanjutkan kunjungan kerja di Riau dengan melakukan pantauan udara langsung menggunakan helikopter, Minggu (15/9). (*/hdp)

Halaman : 1 2 3

Baca Juga :

Berani Komen Itu Baik
To Top