Peristiwa

XL Axiata Raih Penghargaan Telecommunication for Sustainability

XL Axiata Raih Penghargaan Telecommunication for Sustainability

Dibaca : 405

Penilaiannya pun tentunya memperhatikan sustainability report dari tiap perusahaan.

Proses penilaian ESG Excellence 2022 dilakukan oleh sejumlah pakar CSR dan para ahli yakni, Director Department of Research Otoritas Jasa Keuangan, Edi Setijawan, Chairman Kadin Indonesia, Arsjad Rasjid, Editor in Chief TrenAsia, Adhitya Noviardi, President Director Institute for Sustainability & Agility, Maria Rosaline Nindita Radyati, Chief Executive Officer Schroders Indonesia, Michael T. Tjoajadi, serta Expert Council Komite Nasional Kebijakan Governansi, Mas Achmad Daniri.

Ajang ESG Excellence 2022 ini menyaring lebih dari 120 perusahaan di 34 subsektor industri.

Beberapa di antaranya adalah provider telekomunikasi, provider telekomunikasi dan BTS, teknologi, transportasi, minyak dan gas, batubara, energi alternatif, hingga bank swasta. (*/rel)

 

 

Halaman : 1 2

Baca Juga :

Berani Komen Itu Baik
To Top