Daerah

Rendang Dari Sumbar Dibagikan Untuk Korban Gempa Sulbar

Dibaca : 388

Rendang merupakan makanan khas masyarakat Sumbar yang terbuat dari daging sapi. Daging diproses dengan memasaknya pada suhu rendah dalam waktu lama dan menggunakan aneka rempah-rempah serta santan. Proses memasak yang lama hingga tinggal daging berwarna hitam dan dedak. Rendang dapat bertahan lama hingga beberapa minggu sehingga cocok sebagai lauk di saat warga masih berada di pos pengungsian.(rls)

 

Halaman : 1 2

Baca Juga :

Berani Komen Itu Baik
To Top